Kata Mutiara Islami

Hai! Apa kabar Sobat semua? Saya yakin Anda sehat. Jika tidak, smoga Sobat lekas sembuh dari penyakitnya? Kali ini kita akan membuka tema tentang Kata Mutiara Islami."

Kata kata Mutiara Islami

Kata kata Mutiara Islami-Assalamualaikum wr wb, jumpa lagi dgn saya ,kata mutiara islam ini ada yang bersumber dari hadits nabi Muhammad SAW,ini merupaka kata dahsyat sebagai kata abadi sepanjang masa, yang sangat bijaksana,jika diresapai sanggup menenangkan hati dan fikiran, dan sangat berguna bagi semua manusia jika di amalkan, kamu yang lagi patah hati,kecewa, putus asa,putus harapan hingga putus urat syaraf kata2 ini merupakan obatnya karena sanggup untuk menambah semangat dan memajukan tingkat cara berfikir menjadi lebih bijak dan cerdas dalam menjalani hidup,dan ini semua berhubungan kata motivasi islami,atau kata kebenaran sejati bermakna untuk diri kita semua, selamat menikmati.

sebagian perkataan itu ada yang lebih keras dari batu, lebih pahit dari pada jadam, lebih panas dari pada bara, dan lebih tajam dari pada tusukan.

hati adalah ladang, maka tanamlah ia dengan perkataan yang baik, karena jika tidak tumbuh semuanya niscaya akan tumbuh sebagian''

Seseorang yang melihat kebaikan dalam berbagai hal berarti ia memiliki pikiran yang baik. dan seseorang yang memiliki pikiran yang baik mendapatkan kenikmatan dari hidup

Manusia yang paling lemah adalah orang yang tidak mampu mencari teman. namun yang lebih lemah dari itu ialah orang yang mendapatkan banyak teman tetapi menyia-nyiakanya

Berbahgialah siapa yang selalu ingat akan hari akhir, beramal untuk menghadapi hari penghitungan dan merasa puas dengan ala kadarnya. sementara ia ridha sepenuhnya dengan pemberian Allah''

Sikap buruk merusak perbuatan baik, seperti cuka merusak madu" (Nabi Muhammad)

Tiap tiap tempat ada kata katanya yang tepat,dan pada setiap kata ada tempatnya yang tepat. setiap pekerjaan ada upahnya,dan setiap perkataan itu ada jawabannya

Sesungguhya Allah mengampuni beberapa perilaku umatku, yakni (karena) keliru, lupa dan terpaksa" ( HR. Ibnu Majah)

Dosa itu segala sesuatu yang menggelisahkan perasaanmu dan yang engkau tidak suka bila dilihat oarang lain" (HR. Muslim)

Allah akan menolong seorang hambanya, selama hamba itu senantiasa menolong saudaranya" (HR. Muslim)

Demikan Kata kata mutiara Islami semoga bermanfaat.
"
Source : http://kata2ajaib.blogspot.com/2013/12/kata-kata-mutiara-islami.html

         Sekian bahasan tentang Kata Mutiara Islami ini dan penutup dari saya semoga berkenan di hati dan kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya.



Video yang berkaitan dengan Kata Mutiara Islami


Related Post

Previous
Next Post »